macam macam permainan air dalam outbound malang

Permainan outbound di masa kini sangat di butuhkan untuk para remaja dan para anak anak untuk menumbuhkan rasa percaya diri mereka untuk pertumbuhan mereka di tahun ini. Di kota malang ini sangat terkenal sekali dengan Namanya outbound yang banyak sekali di minati oleh orang. Kegiatan ini memang sangat bermanfaat sekali buat kalian semua untuk menumbuhkan rasa percaya diri kalian, kalian harus tahu di balik kegiatan outbound ini terdapat segudang manfaat yang bisa kamu dapatkan dengan mengikuti acara outbound di malang ini.

Permainan outbound di malang ini yang akan di mainkan adalah permainan tradisional maupun permainan modern yang berupa games elektronik sekalipun. Permainan outbound malang ini akan seru dengan adanya semangat tinggi dari kalian semua peserta outbound malang. Dan permainan outbound ini bukan sekedar permainan biasa, namun permainan outbound malang ini mengandung aspek pembelajaran yang edukatif dan inovatif. Yang di sana kalian akan di ajak belajar sambil bermain. Setiap permainan outbound pastinya sudah dirancang dengan secara praktis, inovatif dan kraeatif dan tentunya menyenangkan. Dan ada beberapa permainan air dan permainan non air sebagai berikut;

1, pipa bocor, yang akan di mainkan seperti ; peserta harus mengisi air ke dalam pipa hingga penuh. Dan mereka harus menutupi lubang pada pipa agar tidak mengalir keluar. Kalian harus memiliki strategi dan kerja sama dalam tim kalian untuk menyelesaikan permainan yang satu ini.

2. estafet air, yang akan dimainkan seperti; peserta duduk dengan posisi berbanjar , dan peserta paling depan bertugas mengambil air dan yang paling belakang menunagkan ke dalam botol, setelah itu gelas yang berisi air di berikan secara estafet kepada rekanya yang berada di belakang melalui atas kepala.

Peraturan permainan adalah kalian tidak boleh menutup lubang botol dengan jari tangan kalian, dan permainan ini memiliki batas waktu tertentu, dan bagi siapapun memiliki botol air terbanyak dengan batas waktu yang di berikan itulah pemenangnya. Permainan ini akan membuat kalian basah kuyup. Sehingga pastikan kalian memiliki baju ganti , sehingga kalian tidak kediinginan dan kena masuk angin. Tujuan dari permainan adalah untuk melatih Kerjasama tim, melatih kesadaran diri akan tugas dan tanggung jawab dalam menentukan posisi kapan harus berpindah dan tenang. Dapat memberikan perintah dan dapat menerima perintah, dan melatih kekompakan dalam bermain.

Alat yang di butuhkan saat bermain estafet air ini adalah sebuah ember berisi air secukupnya, sebuah gelas yang bagian bawahnya telah diberi lubang kecil dan sebuah botol plastic.

3. electric, yaitu satu persatu peserta harus melewati sebuah lubang yang tidak terlalu besar. Dan mereka harus bisa melewatinya tanpa harus menyentuh lubang tersebut sama sekali. Sehingga mereka harus memiliki strategi yang baik untuk melewati lubang tersebut

4. flying fox, yaitu permainan yang akan membawa anda terjun dari sebuah ketinggian dengan sudut kemiringan tertentu. Untuk ketinggian akan berbeda dengan menyesuaikan usia dan lokasinya.

5. two line bridge, yaitu anda harus berjalandi atas titian tali di ketinggian. Bagi kalian yang takut ketinggian , permainan ini sangat cocok untuk kalian yang takut akan ketinggian. Untuk para pemain high rope seperti diatas, peserta wajib memakai safety set yang berupa helm dan harness untuk menjamin keselamatan anda Ketika bermain.

ADD YOUR COMMENT

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *